Selasa, 17 April 2018

Harga Kamera Canon 750D dan Spesifikasi Update Terbaru


Harga Kamera Canon 750D dan Spesifikasi Update Terbaru. Kamera mempunyai banyak tipye yang bisa dipilih, dari berbagai tipe tersebut tentu ada kelebihan dan kekurangannya masing-masing, dan untuk anda yang masih bingung mencari produk kamera canon yang khususnya untuk video, membuat film, video blog, atau lainnya. Maka kamera yang cocok untuk anda akan kami rekomendasikan di sini.

Kamera canon 750d mempunyai layar sentuh yang bisa bersaing di antara produk canon lainnya, kamera ini populer dengan autofokusnya yang dapat dengan smoth mengambil objek tanpa perlu kita atur-atur lagi. Tentu fitur ini menjadi unggulan dari produk canon lainnya, terutama untuk anda yang hobi bikin video maka kami rekomendasikan kamera dslr satu ini.

Harga Kamera Canon 750D dan Spesifikasi Update Terbaru

Canon memberikan 24 Megapiksel CMOS Sensor yang tentunya dapat mengambil gambar lebih bagus, tajam, dan bebas dari berbagai masalah. Meski sekarang sudah banyak beberapa kamera menggunakan 4K, tapi untuk indonesia masih jauh untuk masuk ke ukuran tersebut.

Harga Kamera Canon 750D

Kamera dslr canon 750d termasuk dalam kategori pemula, jadi untuk harga sendiri rentang lebih terjangkau  dari harga kamera lainnya, dan harga barunya yang kami dapatkan yaitu Rp. 9.900.000.

Spesifikasi Kamera Canon 750D

FiturSpesifikasi
Ukuran (L x W x H mm)132 x 101 x 78 mm
Berat (kg)0.6
WarnaHitam
TipeCanon EOS 750D
OutputComponent Video|Composite Video|3.5mm jack|USB|HDMI
Resolusi Layar6000 x 4000
Tipe BateraiLi-Ion
Format FotoJPEG, RAW
Ukuran File Foto5184 x 3456
Format VideoMOV, MPEG-4 AVC/H264
Ukuran Layar (in)3.0
Megapiksel24
FiturHD Recording|Image Stabilization|Wide Angle
Range Shutter Speed30 - 1/4000 detik
Built in FlashYa
Tipe Memory CardSD/SDHC/SDXC
HDMI PortYa
Garansi produk1 Tahun Garansi (Spare-part dan Servis)
InputUSB
Video HDYa
Resolusi Video1920x1080
Range Aperture Lensaf/3.5-5.6 IS STM Lens
ISO Range100-12800
BateraiLithium-Ion Battery Pack
Tipe LayarClear View LCD

Dari harga kamera canon 750d dan spesifikasi update terbaru yang barusan anda lihat di atas, semoga kamera ini sesuai dengan kebutuhan yang anda cari, tetapi bila belum bisa lihat juga kamera canon 80d.


Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Baca Juga : Harga Kamera Canon 750D dan Spesifikasi Update Terbaru